Character Building LA02: Agama ( Week 4 )

Pada minggu keempat kami mewawancarai tokoh agama katolik. Kami melakukan janjian untuk bertemu di Binus. Nama beliau adalah Ece Muda. Berikut pertanyaan dari kami :

  • Apa itu Agama sendiri?
  • Bagaimana hubungan antar umat beragama di Indonesia?
  • Mengapa wujud persatuan di Indonesia selalu memandang dari sisi Agama?
  • Pendapat tentang konflik antar Agama?
  • Pesan kepada kaum muda yang hidup dalam lingkar agama yang berbeda- beda?

1. Agama adalah suatu sarana untuk orang boleh mengakui adanya Ilahi atau Kudus yg buat hidup ini ada upacara2 menyembah Allah sebagai sarana.

2. Hubungan beragama tiap tempatnya berbeda. Kalau di Flores relasi dengan agama yg lain gak terlalu kelihatan anarkisnya intinya saling hormatin. Kalau di Jakarta politiknya bnyak maka perosalan agama dipakai untuk kendaraan-kendaraan politik.

3. Kita gerakin kelompok tertentu sangat sulit dan kecil kekuataanya, sedangkan jika isu agama sangat cepat

4. Kepentingan2 tertentu atas nama agama untuk kepentingan suatu kelompok intinya kalo dijalanin dgn sungguh damai tapi karena banyak yg pakai kesempatan untuk politik dan sebagainya membuat terjadinya konflik antar agama

5. Sering bertemunya muda2 untuk beragama, di Flores selalu kumpulin kayak Bible Camp gitu utk saling mengenal satu yg laen utk kenal agama laen juga dan etnis-entis lain.

Berikut merupakan Video : https://youtu.be/vaVhrE4Sw44

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *